Simak! 16 Makanan Ini Mengandung Asam Folat yang Tinggi, Salah Satunya Brokoli

- 5 Oktober 2021, 18:00 WIB
Berikut adalah 16 makanan yang tinggi asam folat dan baik untuk dikonsumsi, salah satunya adalah brokoli.
Berikut adalah 16 makanan yang tinggi asam folat dan baik untuk dikonsumsi, salah satunya adalah brokoli. /PIXABAY/Shutterbug75

PR CIREBON – Asam folat adalah bentuk sintetis dari vitamin B9, yang biasanya digunakan dalam suplemen dan ditambahkan ke produk makanan tertentu seperti sereal sarapan atau tepung.

Kekurangan asam folat dapat mengakibatkan depresi, kecemasan, lekas marah, insomnia, dan gangguan tidur.

Salah satu makanan tinggi asam folat adalah brokoli, yang juga kaya akan sumber antioksidan dan dapat membantu mencegah osteoporosis dan peradangan.

Baca Juga: 3 Zodiak yang Takut Jatuh Cinta Lagi Mulai 5 Oktober 2021, Salah Satunya Libra

Berikut ini 16 makanan tinggi asam folat, salah satunya brokoli yang dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Stylecraze.

1. Brokoli

Brokoli mengandung asam folat, karotenoid vitamin K dan A, bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit dan gigi, serta memproduksi pigmen di retina mata.

Baca Juga: Usai Adanya Serangan Bom di Luar Masjid Kabul, Taliban Sebut Berhasil Hancurkan Markas ISIS-K

2. Biji-bijian

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x