Hari Pendidikan Nasional 2020: 4 Kebijakan Pembelajaran Selama Pandemi Bisa Jadi Inovasi

- 2 Mei 2020, 13:20 WIB
ILUSTRASI siswa sekolah dasar
ILUSTRASI siswa sekolah dasar //pexels/Agung Pandit Wiguna

Baca Juga: Perlukah Salat Witir Lagi saat Tahajud Apabila Telah Dikerjakan Selepas Tarawih?

Kedua, memberikan pendidikan kecakapan hidup yang kontekstual dan sesuai dengan kondisi anak.

Terutama mengenai pengertian Covid-19, karakteristiknya seperti bagaimana caranya agar tidak terinfeksi Covid-19.

Ketiga, pembelajaran di rumah harus sesuai dengan minat dan kondisi anak.

Baca Juga: Kajian Ramadhan: Kisah Pertama Kali Azan, Berawal dari Mimpi hingga Sebab Dipilihnya Bilal

"Jangan disamaratakan semua anak. Harus memperhatikan semua kondisi yang ada d lingkungan anak," lanjutnya.

Keempat, untuk tugas dan seterusnya tidak harus dinilai seperti biasa. Namun bersifat kualitatif dan memberikan motivasi pada anak.

Kemudian Hamid menjelaskan, terdapat beberapa kelompok pembelajaran yang diselenggarakan di sekolah selama pandemi Covid-19.

Baca Juga: Polisi Kembali Bubarkan Warga yang Berkerumun, Kapolsek: Tanda Sayang, Bukan Benci

Yakni sekolah yang menyelenggarakan pembelajaran jarak jauh secara penuh dan memanfaatkan berbagai platform pendidikan daring.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x