Jelaskan Keamanan Vaksin Covid-19 AstraZeneca, BPOM: Manfaatnya Lebih Besar daripada Risiko

- 19 Mei 2021, 17:30 WIB
BPOM menuliskan bahwa manfaat vaksin AstraZeneca, lebih besar daripada risiko yang dimilikinya sehingga aman digunakan.
BPOM menuliskan bahwa manfaat vaksin AstraZeneca, lebih besar daripada risiko yang dimilikinya sehingga aman digunakan. /REUTERS/Clodagh Kilcoyne

4. nyeri perut yang dirasakan terus-menerus

5. gejala neurologis seperti nyeri kepala berat, penglihatan kabur, atau mengalami skin bruising (petechiae) yang meluas di sekitar tempat penyuntikan beberapa hari setelah mendapatkan vaksinasi

Baca Juga: India Kembali Catat Rekor Penambahan Jumlah Kematian Covid-19 Tertinggi dengan 4.529 Korban dalam Sehari

Kemudian, BPOM RI bersama Kementerian Kesehatan dan KOMNAS PP KIPI terus memantau keamanan vaksin yang digunakan di Indonesia dan menindaklanjuti isu setiap Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi.***

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: BPOM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x