Jernihkan Pikiran dengan Makan Enak, Berikut 9 Menu Sederhana yang Bisa Kurangi Stres

- 29 Januari 2020, 14:18 WIB
COKLAT hitam.*
COKLAT hitam.* /pixabay//

PIKIRAN RAKYAT - Gaya hidup yang modern serta banyaknya hal yang harus terpenuhi pada era ini cenderung membuat kita menjadi stres.

Hal ini cenderung akan mengganggu kesehatan tubuh dan bahkan mengganggu sistem pencernaan tubuh.

Dalam hal ini ada beberapa cara untuk mengatasi stres yang berlebihan.

Baca Juga: Beredar Video Teriakan Para Penghuni Kota Wuhan yang Terisolasi Virus Corona: Wuhan, Jiayou!

Salah satunya adalah makanan. Hal ini memiliki peran penting dalam menurunkan tingkat stres, karena ternyata saat kita ada dalam kondisi tersebut maka tubuh sangat membutuhkan vitamin B, C, magnesium, dan selenium yang ada pada makanan.

Jumlah nutrisi yang dikonsumsi berdampak besar pada aliran saraf tubuh yang juga dapat mengendalikan emosi, motivasi dan suasana hati.

Dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com dari laman Boldsky, inilah makanan yang bisa meredakan stres:

1. Dark Chocolate

Menurut sebuah penelitian, mengonsumsi 40 gram dark chocolate atau coklat hitam setiap hari akan mengalami pengurangan hormon stres kortisol yang signifikan.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x