6 Macam Makanan dengan Manfaat yang Baik Bagi Penderita Tekanan Darah Tinggi, Salah Satunya Biji Labu!

- 13 Oktober 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi. Simak enam jenis makanan yang dapat membantu Anda menurunkan tekanan darah tinggi, salah satunya ikan salmon.
Ilustrasi. Simak enam jenis makanan yang dapat membantu Anda menurunkan tekanan darah tinggi, salah satunya ikan salmon. /unsplash/ja_ma

Seseorang dengan asupan kadar omega 3 yang tinggi, akan mengurangi risiko dirinya terkena penyakit tekanan darah tinggi.

2. Biji labu

Baca Juga: Belum Dapat Insentif Kartu Prakerja Meski Pelatihan Telah Selesai? Simak Cara Mengatasinya

Si kecil yang sering diabaikan dan dibuangkan ini, ternyata memiliki manfaat yang sangat baik lho buat penderita tekanan darah tinggi.

Didalam biji labu ini terkandung sebuah nutrisi yang sangat baik untuk mengontrol tekanan darah dalam tubuh.

Dibuktikan oleh sebuah penelitian, yang dilakukan pada 23 wanita bahwa suplemen dengan 3 gram minyak biji per hari selama 6 minggu, dapat menurunkan tekanan darah.

Baca Juga: Amanda Manopo Akui Jatuh Cinta pada Lagu Ini: Suaranya Merdu

3. Wortel

Wortel mengandung senyawa fenolik yang banyak, seperti asam klorogenat, p-coumaric, dan caffeic.

Senyawa itu akan membantu mengendurkan pembuluh darah dan mengurangi peradangan, sehingga dapat menurunkan tekanan darah.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x