Indonesia Peroleh Penghapusan Utang Luar Negeri Senilai Rp5 Triliun dengan skema debt swap

- 18 Oktober 2022, 10:46 WIB
Ilustrasi utang. /Pixabay/Tumisu
Ilustrasi utang. /Pixabay/Tumisu /

Baca Juga: Presiden Jokowi Perintahkan Atasi Kenaikan Harga Beras. Bulog Disebut Harus Campur Tangan

Sementara itu Australia mengalihkan utang Indonesia kepada program kerja sama di bidang kesehatan.

Di sisi lain, AS gunakan debt swapnya untuk proyek tropical forest, serta kreditur Italia yang memilih program di sektor housing and settlement.

Hingga per 30 September 2022, lanjut Prastowo, dari total penghapusan 334,94 juta dolar AS, sudah terealisasi sebesar 290,51 juta dolar AS.

Baca Juga: Irjen Teddy Minahasa Sakit, Pemeriksaan Etik Ditunda

“Jadi jelas penghapusan utang ini memang menimbulkan konsekuensi, namun konsekuensi yg baik. Sejalan dengan semangat PBB: Ketimbang digunakan membayar utang, lebih baik uangnya dipakai utk berinvestasi dlm ketahanan iklim, infrastruktur berkelanjutan dan transisi hijau perekonomian,” tuturnya kembali. ***

pikirtan

Halaman:

Editor: Otang Fharyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x