DPR RI Vs Netizen, Unggahan 12 Hoax Omnibus Law Cipta Kerja Diserang hingga Siap Report Akun Medsos

- 7 Oktober 2020, 14:40 WIB
Postingan dari akun Instagram Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI)
Postingan dari akun Instagram Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI) /Instagram / @dpr_ri

Baca Juga: Kritik Upaya Atasi Konflik Armenia-Azerbaijan, Turki Tegaskan Gencatan Senjata Bukan Solusi Tepat

Pernyataan yang dibuat DPR RI ini nampaknya tidak serta merta merubah pemikiran netizen bahwa isu yang beredar di publik itu adalah hoax.

Sebaliknya netizen justru mengkritik dikolom komentar dari postingan yang diunggah akun Instagram @dpr_ri. Selain itu akun Instagramnya juga di report oleh netizen.

"12 tahun belajar PKN buat menghafal fungsi DPR ternyata kaga ada fungsinya sama sekali," Komentar akun Instagram @muhit_facelift.

"Report akunnya rame-rame ayo," Komentar akun Instagram @avvreceg.rpw.

Baca Juga: Kepolisian Diminta Hargai Hak Buruh, IPW: Buruh adalah Persoalan Laten dan Tidak Pernah Berhenti

"Ko bisa ya mikrofon itu dimatiin, kurang ajar sekali," Komentar akun Instagram @mpiu.saja.

"Bikin RUU tentang korupsi dong, jangan buruh mulu yang digituin," Komentar akun Instagram @syahidbinagil.

"Report akunnya yuk," Komentar akun Instagram @aliyaa_zafiraa.

"Ikan hiu makan tomat, DPR kapan tobat?," Komentar akun Instagram @isaaxml.***

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Instagram @bpptkg Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah