6 Tips Memahami Gangguan Kecemasan dan Serangan Panik, Salah Satunya Mengetahui si Pemicu

- 5 Oktober 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi - Berikut ini enam tips untuk dapat memahami gangguan kecemasan dan serangan panik yang bisa saja dialami siapa pun.
Ilustrasi - Berikut ini enam tips untuk dapat memahami gangguan kecemasan dan serangan panik yang bisa saja dialami siapa pun. /PIXABAY

2. Bernapas dengan tenang dan perlahan

Orang yang menderita gangguan kecemasan dan serangan panik sering merasakan nyeri di dada.

Baca Juga: Polisi Behasil Gagalkan Pendistribusian Ratusan Paket Ganja yang Siap Diedarkan ke Jawa - Sumatera

Bernapaslah dengan tenang, lembut, dan sepelan mungkin melalui hidung, untuk mengembalikan kadar karbon dioksida.

3. Jaga pola makan sehat

Pola makan sehat dengan mengonsumsi makanan seimbang dapat menjaga gula darah, sehingga meminimalkan gangguan kecemasan dan serangan panik.

Baca Juga: Faizal Assegaf: Lakon Risma Mengingatkan Rakyat pada Gaya Soekarno

4. Berolahraga secara teratur

Berolahraga secara teratur seperti lari, dapat mengaktifkan bahan kimia dalam otak yang mengurangi gangguan kecemasan, serangan panik dan stres.

5. Ketahui pemicunya

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x