Ikuti Pola Makan dan Pola Hidup Berikut untuk Bantu Kurangi Asam Lambung di Tubuh!

- 27 Agustus 2021, 18:00 WIB
ilustrasi berat badan - Berikut ini adalah beberapa pola hidup dan pola makan yang harus dilakukan untuk mengurangi asam lambung di dalam tubuh.
ilustrasi berat badan - Berikut ini adalah beberapa pola hidup dan pola makan yang harus dilakukan untuk mengurangi asam lambung di dalam tubuh. /PIXABAY/ZUZYUSA

Ketika cincin tersebut terbuka dan asam lambung naik ke kerongkongan, maka Anda akan sakit keitka menelan, sering bersendawa atau bahkan muntah. 

Saat orang alami refluks asam, otot ini melemah atau tidak berfungsi dan asam lambung dapat manik menaik. 

Sebagian besar gejala asam lambung naik ini terjadi setelah makan.

Baca Juga: Ngamuk di Instagram, Amanda Manopo: Nggak Semuanya Bisa Dijadikan Konten!

Tak hanya itu, makan dengan porsi yang banyak juga memperburuk gejala asam lambung yang naik.

Salah satu langkah yang akan membantu meminimalkan asam lambung yang naik adalah dengan makan dengan porsi yang sedikit.

2. Menurunkan berat badan

Baca Juga: Jerinx SID Unggah Foto dengan Dirinya, Nora Alexandra: Halo Teman Ribut

Diafragma adalah otot yang terletak di atas perut Anda.

Pada orang sehat, diafragma secara alami memperkuat sfingter esofagus bagian bawah.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah