5 Manfaat Konsumsi Air Lemon Setiap Pagi, Salah Satunya Tingkatkan Kekebalan Tubuh

- 17 Juli 2021, 05:30 WIB
Ilustrasi berbagai manfaat jika rutin mengonsumsi air lemon setiap pagi hari untuk kesehatan tubuh manusia.
Ilustrasi berbagai manfaat jika rutin mengonsumsi air lemon setiap pagi hari untuk kesehatan tubuh manusia. /Pexels/Diana Amelia

Menurut para ahli, lemon mengandung banyak antioksidan seperti vitamin C yang berfungsi melindungi sel-sel tubuh mengalami kerusakan.

Konsumsi vitamin C tentunya akan membuat badan menjadi bugar dan meningkatkan kekebalan tubuh.

Baca Juga: Ungkap Kerinduan, Anak Oki Setiana Dewi: Mbah Ung di Surga Sekarang Lagi Ngapain sih Umma?

Salah satunya dengan cara rutin minum air lemon setiap pagi hari.

2. Mencegah batu ginjal

Batu ginjal sendiri diciptakan dari zat kalsium oksalat yang ada di ginjal.

Baca Juga: Punya Teman dengan Zodiak Aries? Ketahui Kepribadian dan Berbagai Hal Mengenai Mereka

Kandungan sitrat yang ada pada lemon dapat membantu mencegah zat kalsium yang terikat dengan senyawa lain untuk membentuk batu di ginjal.

3. Menjaga kesehatan mulut

Kandungan vitamin C yang banyak dalam lemon dapat membantu mengurangi pertumbuhan bakteri di dalam mulut.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah