Mudah Depresi dan Cemas? Inilah 6 Tips Tingkatkan Kadar Serotonin yang Bisa Cegah Gangguan Suasana Hati

- 27 Maret 2021, 13:10 WIB
Ilustrasi wanita sedang makan– Simak enam tips untuk meningkatkan kadar serotonin pencegah gangguan suasana hati.*
Ilustrasi wanita sedang makan– Simak enam tips untuk meningkatkan kadar serotonin pencegah gangguan suasana hati.* /Pixabay/JESHOOTS-com

Latihan aerobik tampaknya memiliki efek paling besar. Tujuannya adalah untuk meningkatkan detak jantungmu.

Beberapa latihan aerobik antara lain berenang, bersepeda, jalan cepat, jogging, dan hiking.

Baca Juga: Inilah 6 Zodiak Dikenal Paling Misterius yang Mampu Buat Semua Orang Terus Menebak-nebak 

  1. Cahaya terang

Studi menunjukkan bahwa kadar serotonin cenderung lebih rendah setelah musim dingin dan lebih tinggi di musim panas.

Menghabiskan waktu di bawah sinar matahari dapat membantu meningkatkan kadar serotonin, klaim studi itu.

Untuk mendapatkan manfaatnya, luangkan setidaknya 10-15 menit di luar setiap hari. Jangan lupa gunakan tabir surya.

Baca Juga: Teddy Gusnaidi Usul Sidang Rizieq Shihab Diperlakukan Biasa Saja: Kalau Melanggar, Maka Pidanakan 

  1. Suplemen

Suplemen makanan dapat membantu meningkatkan produksi dan pelepasan serotonin dengan meningkatkan triptofan.

  1. Pijat

Pijat tubuh dapat membantu meningkatkan serotonin dan dopamin, yang merupakan neurotransmitter terkait suasana hati lainnya.

Baca Juga: Tiongkok Geram, Tak Terima Tuduhan Inggris Soal Pelanggaran HAM Terhadap Muslim Uighur

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah