Habib Rizieq Klarifikasi Terkait Pejabat Indonesia yang Sebar Fitnah di Arab Saudi dengan Data Palsu

- 11 November 2020, 15:42 WIB
Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab: Habib Rizieq mengklarifikasi kejadian yang dia alami terkait pejabat Indonesia yang menyebar fitnah di Arab Saudi dengan laporan palsu.
Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab: Habib Rizieq mengklarifikasi kejadian yang dia alami terkait pejabat Indonesia yang menyebar fitnah di Arab Saudi dengan laporan palsu. /ANTARA

Baca Juga: Bergabung di Instagram, Rupert Grint Bagikan Nama dan Foto Anaknya untuk Pertama Kali

Dengan semua kejadian dan pelaporan yang dituduhkan oleh pemerintah Indonesia tidak terbukti dan tidak benar, bahkan dengan kejadian tersebut membuat Pemerintah Arab Saudi malu karena sudah salah sangkah.

Dengan kejadian tersebut pihak pemerintah Saudi meminta maaf dan menawarkan untuk memperpanjang visa habib Rizieq serta menawarkan berapa lama masa visa yang diinginkan.

"Dengan kejadian tersebut saya sangat sesalkan karena hal tersebut keluar dari mulut pejabat, dan pejabat tersebut seharusnya punya data dulu sebelum membuat laporan palsu dan membuat malu Indonesia." pungkas Habib Muhammad Rizieq bin Husein bin Shihab

Baca Juga: AS Jatuhkan Sanksi pada Iran Atas Kasus Pasokan Senjata Militer

Karena pelaporan dari negara Indonesia yang tidak sesuai pihak pemerintah Arab Saudi akhirnya mengetahui perilaku yang tidak baik dari seorang pejabat pemerintahan Indonesia.

"Seharusnya pejabat jaga omongan, nuduh pake data jangan kayak jualan kopi di pinggir jalan ngak pake data." imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Irma Nurfajri Aunulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah