Sulitnya Jerat Buaya Indonesia, 6 Fakta di Balik Penyelamatan Buaya Berkalung Ban di Palu sampai Gandeng Ahli Reptil Australia

- 16 Februari 2020, 09:29 WIB
Buaya berkalung ban di Palu, Sulawesi.*
Buaya berkalung ban di Palu, Sulawesi.* //Instagram @mattwright

Ia sebelumnya telah diberi informasi secara detail tentang kondisi di lapangan (Sungai Palu, red.) oleh pihak Kementerian Kehutanan dan organisasi lokal terkait.

Baca Juga: Soal Pengembangan Alun-Alun Kejaksan, Disdik Tegaskan Tidak Ganggu Jadwal Praktik Olahraga Siswa

Matt telah membuat sebuah rencana penyelamatan buaya selama tujuh hari di Sulawesi Tengah, namun ia sangat mengimbau kepada masyarakat untuk tidak melakukan penangkapan kepada buaya tanpa arahan dari pemerintah setempat, karena hal tersebut akan berdampak pada proses penangkapan nanti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

A little update, there’s not really much to update except this croc has been tough to catch. I did get a couple really good shots last night, but wasn’t on my game and missed, ???? It’s all about getting the right opportunity to get a good run at catching him and there far and few between. Anyway the crew I’m working with have exhausted there funds and need a little help from us, check my bio for the link to the #Gofundme page, thanks for everyone’s support. I’ll through in twin share @topendsafaricamp for the highest amount that gets donated. Thanks gang I’ll update tomorrow with hopefully good news. @willow_nt #palu #palucroc #nine #thetodayshow #crocodile #australia #indonesia @persijajakartanews @jakartanews_ @gnfi @bbcindonesia @gtvindonesia_news @bksda_jakarta @antaranewscom @liputan6 @tiwiislandretreat @darwinairboattours @topendsafaricamp

A post shared by Matt Wright (@mattwright) on

Selain faktor keselamatan proses evakuasi ini memang hanya boleh dilakukan oleh para ahli dan tidak sembarangan orang. Dan ia pun mengatakan kekecewaannya terhadap perilaku masyarakat setempat yang melakukan penjeratan ini.

Baca Juga: Resmi Lantik Setiawan Wangsaatmaja, Ridwan Kamil: Tolong Hindari Politik Praktis

Sulitnya jerat buaya Indonesia

Matt dan kawannya merasa kesulitan dalam menangkap buaya berkalung ban tersebut karena perilakunya yang kerang muncul lalu menghilang. Serasa main kucing-kucingan, kawan Matt, Chris Wilson memutuskan untuk pulang terlebih dahulu ke Australia.

"Aku tidak akan pulang dulu sebelum berhasil menangkapnya," ucap Matt memalas kerinduan sang istri dan anaknya dirumah.

Tangkapan layar Matt.*
Tangkapan layar Matt.*
***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x