Muncul Kabar Bupati dan Wabup Kuningan Tak Akur, Acep Purnama: Harus Dikompromikan

- 15 Maret 2021, 21:10 WIB
BUPATI Kuningan H. Acep Purnama, SH., MH., saat dimintai keterangan oleh wartawan terkait isu keretakan hubungannya dengan Wabup Ridho Suganda, usai menghadiri kegiatan ‘Sosialisasi Revitalisasi Pasar Kepuh’, di Bank bjb Cabang Kuningan, jalan raya Siliwangi, Kec/Kab. Kuningan, Jawa Barat, Senin 15 Maret 2021.*
BUPATI Kuningan H. Acep Purnama, SH., MH., saat dimintai keterangan oleh wartawan terkait isu keretakan hubungannya dengan Wabup Ridho Suganda, usai menghadiri kegiatan ‘Sosialisasi Revitalisasi Pasar Kepuh’, di Bank bjb Cabang Kuningan, jalan raya Siliwangi, Kec/Kab. Kuningan, Jawa Barat, Senin 15 Maret 2021.* /Dok. Erix Exvrayanto

“Kalau ada isu, pak Wabup ke DPP, iya silahkan,” timpal Acep Purnama.

Ditanyakan pula soal adanya isu pihak ketiga yang ingin mengacak-acak atau memperkeruh pemerintahan.

Baca Juga: Setuju Presiden Menjabat Lebih dari Dua Periode, Arief Poyuono: Masyarakat Indonesia Sudah Terbiasa

"Pihak ketiga , ada diantara kami dan pihak yang lain,” jawab Bupati Kuningan.

“Apakah itu pihak ketiga, pihak keempat, pihak ketujuh itu masa bodoh bagi Saya. Tapi bagi Saya, harus memegang prinsip yang teguh, karena kita adalah bagian dari yang diberikan amanah. Itu konsekuensinya harus diterima lahir batin dalam jabatan apapun," pungkas Acep Purnama.***

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah