Hari Dokter Nasional, 5 Tips Hidup Sehat yang Direkomendasikan Dokter

- 24 Oktober 2021, 09:05 WIB
Ilustrasi sehat. Berikut beberapa tips hidup sehat menyambut Hari Dokter Nasional yang jatuh pada hari ini Minggu, 24 Oktober 2021.
Ilustrasi sehat. Berikut beberapa tips hidup sehat menyambut Hari Dokter Nasional yang jatuh pada hari ini Minggu, 24 Oktober 2021. /Pexels/Gustavo Fring

Salah satu manfaat olahraga yaitu meningkatkan stamina tubuh, dengan olahraga kita dapat meningkatkan masa otot kita yang dapat membantu metabolisme dalam tubuh sambil membentuk badan menjadi lebih indah dan ideal.

Berolahraga juga dapat meningkatkan sensitivitas dari insulin. Mereka yang berolahraga rutin memiliki marka-marka darah yang lebih baik dari gula darah, HbA1c, dan kolesterol, serta membuat jantung semakin sehat.

4. Mencukupi kebutuhan air minum harian

Kementerian kesehatan RI menyarankan untuk dewasa sehat itu memerlukan kurang lebih 2 sampai 2,5 liter air per hari, selain dari patokan tersebut kita juga dapat menggunakan warna urin sebagai patokan.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot Hari Ini 24 Oktober 2021: Virgo Kegagalan, Libra Ada Pasangan yang Lebih Baik

Selalu pastikan untuk memenuhi kebutuhan air minum dengan baik, selain memperhatikan kuantitas kita juga harus pastikan kualitas.

5. Waktu istirahat yang cukup

Waktu tidur yang optimal disarankan untuk seseorang itu 7 sampai 9 jam setiap malam, waktu ini tidak termasuk dengan waktu tidur siang.

Ketahuilah bahwa jika kita tidur secara optimal maka kesehatan juga akan menjadi lebih optimal dan mulailah kurangi aktifitas yang kurang penting untuk menambah jumlah waktu tidur.***

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: YouTube The Doctor's Diet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x