5 Hal Ini Bisa Hindarkan Anda dari Tekanan Darah Tinggi, Salah Satunya Berhenti Merokok

- 29 Agustus 2021, 21:45 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum hal-hal yang bisa membantu menghindarkan dari tekanan darah tinggi atau hipertensi.
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum hal-hal yang bisa membantu menghindarkan dari tekanan darah tinggi atau hipertensi. /PIXABAY/Steve Buissinne.

 

3. Olahraga Teratur

Melakukan olahraga secara teratur juga dapat mengatasi masalah tekanan darah tinggi.

Berdasarkan sebuah penelitian, seseorang yang berolahraga selama 30 hingga 45 menit secara teratur dapat membuat tubuh bugar dan mengurangi risiko terkena penyakit kronis.

Selain itu, olahraga juga dapat membuat jantung menjadi lebih kuat, memompa darah secara lebih efisien, dan menurunkan tekanan pada arteri.

Baca Juga: Simak, Ini 3 Bahan Alami dan Cara Menggunakannya yang Dapat Membantu Hilangkan Ketombe

Salah satu olahraga yang dapat anda lakukan adalah berjalan kaki selama kurang lebih 40 menit setiap hari.

4. Kurangi Karbohidrat Olahan

Karbohidrat olahan dan gula tambahan pada makanan dapat mempengaruhi tekanan darah.

Dengan mengurangi asupan karbohidrat olahan dan gula tambahan, anda dapat mengelola tingkat tekanan darah secara alami.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x