5 Camilan Manis yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes, Salah Satunya Puding Biji Chia

- 16 Agustus 2021, 16:45 WIB
Ilustrasi. Berbagai camilan manis yang sehat dan aman jika dikonsumsi para penderita diabetes, karena tidak mempengaruhi kadar gula darah.
Ilustrasi. Berbagai camilan manis yang sehat dan aman jika dikonsumsi para penderita diabetes, karena tidak mempengaruhi kadar gula darah. /Freepik/kroshka__nastya

Selain itu, cokelat hitam juga mengandung lebih rendah gula, karbohidrat, dan kalori daripada cokelat lainnya.

2. Pir

Baca Juga: Jangan Sampai Salah Pilih, 4 Minuman Ini Bisa Sebabkan Kerusakan hingga Penyakit Ginjal

Menurut penelitian, pir merupakan salah satu buah yang memiliki sumber serat yang bagus, memiliki lebih dari 4 gram serat, dengan 21,3 gram karbohidrat, dalam setiap porsi 1 cangkir.

Serat diketahui dapat memperlambat penyerapan gula dalam aliran darah, yang dapat menstabilkan kadar gula darah setelah makan.

Sebuah penelitian menyebutkan jika mengonsumsi pir segar juga bisa menjadi strategi yang efektif untuk membantu meningkatkan kontrol gula darah bagi penderita diabetes.

Baca Juga: Taliban Berhasil Ambil Alih Afghanistan, Antonio Guterres Prihatin pada Masa Depan Wanita dan Anak Perempuan

3. Apel

Selain rasanya manis dan lezat, buah apel juga bergizi, dengan kandungan 28 gram karbohidrat dan 5 gram serat dalam satu apel ukuran sedang.

Apel juga memiliki indeks glikemik rendah, yang merupakan ukuran seberapa besar makanan tertentu mempengaruhi kadar gula darah.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x