Ini Dia 3 Alasan Mengapa Anda Tidak Merasa Lapar di Pagi Hari

- 29 Juni 2021, 05:30 WIB
Ilustrasi - Ini dia beberapa alasan seseorang tidak lapar pada pagi hari.
Ilustrasi - Ini dia beberapa alasan seseorang tidak lapar pada pagi hari. /pexels.com/Andrea Piacquadio

3. Tingkat hormon berubah dalam semalam

Saat Anda tidur di malam hari, kadar dari beberapa hormon dalam tubuh berfluktuasi.

Baca Juga: Link Streaming dan Jadwal Bola Euro 2021 Hari Ini: Usai Belgia Kalahkan Portugal, Ada Kroasia vs Spanyol

Hal tersebut dapat mempengaruhi nafsu makan yang Anda miliki.

Tingkat beberapa hormon seperti adrenalin, leptin, dan ghrelin berfluktuasi pada malam dan pagi hari, yang dapat membuat rasa kurang lapar ketika bangun tidur.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah