Simak! Berikut Mitos dan Fakta yang Penting Diketahui oleh Penderita Diabetes

- 4 April 2021, 17:00 WIB
 Berikut ini adalah fakta serta mitos terkait dengan penyakit diabetes,  di mana kadar gula darah mengalami peningkatan hingga di atas normal.*
Berikut ini adalah fakta serta mitos terkait dengan penyakit diabetes,  di mana kadar gula darah mengalami peningkatan hingga di atas normal.* /PEXELS/Artem Podrez

1. Mitos : Orang dengan diabetes tidak bisa makan gula

Fakta : Ketika seseorang menderita diabetes, yang terbaik adalah menghindari karbohidrat. Tetapi bukan berarti harus berhenti mengonsumsinya.

2. Mitos : Diabetes tipe 2 lebih ringan

Fakta: Jika tidak dikendalikan dengan segera, dua jenis diabetes yaitu tipe 1 dan tipe 2, dapat menyebabkan komplikasi besar.

Gaya hidup sehat adalah suatu kewajiban yang dilakukan para penderita diabetes tipe 1 dan 2.

Baca Juga: Ulah Hacker! 533 Juta Data Pribadi Pengguna Facebook Bocor dan Tersebar Luas secara Online

3. Mitos : Penderita diabetes harus menghindari buah karena mengandung karbohidrat

Fakta : Kadar gula darah naik atau turun tergantung Indeks Glikemik (GI). Buah-buahan umumnya memiliki indeks GI rendah. Maka, buah-buahan dapat dikonsumsi meskipun dalam kondisi diabetes.

Penderita diabetes bisa melakukan pengecekan tentang buah mana yang aman untuk dikonsumsi dengan bertanya kepada dokter.

Baca Juga: Islah Bahrawi Ungkap Masa Depan Terorisme, Yakini Aksi Lone Wolf Akan Jadi Tren bagi Para Teroris

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x