Rayakan Idul Fitri di Rumah, 4 Film Religi Bernuansa Islami Ini Bisa Jadi Tontonan Pilihan

- 13 Mei 2021, 07:40 WIB
ilustrasi foto orang sedang menonton film - 4 film religi bernuansa Islami yang bisa jadi tontonan pilihan selama merayakan Idul Fitri dan liburan di rumah.*
ilustrasi foto orang sedang menonton film - 4 film religi bernuansa Islami yang bisa jadi tontonan pilihan selama merayakan Idul Fitri dan liburan di rumah.* /pexels/Diana a

Ayat-Ayat Cinta, yang merupakan adaptasi dari novel berjudul sama karangan Habiburrahman El Shirazy, bercerita tentang kehidupan Fahri, seorang mahasiswa S2 dari Indonesia yang kuliah di Mesir.

Film ini memiliki inti tentang kisah cinta yang dilatarbelakangi agama Islam. Fahri sebagai pemeran utama merupakan tokoh yang memiliki sifat lurus dan memegang kaidah agama Islam, sehingga ia tidak pernah pacaran sebelum menikah. Kecuali nenek, ibu, dan saudara perempuannya, Fahri kurang artikulatif dengan perempuan.

Baca Juga: Siapkan Rusunawa bagi Pemudik Nekat, Bupati Kudus: Kami Tak Ingin Kasus Covid-19 Meningkat setelah Lebaran

Di Mesir, Fahri dihadapkan dengan beberapa perempuan yang masing-masing memengaruhi hidupnya. Mereka adalah Maria, Aisha, Noura (Zaskia Adya Mecca), dan Nurul (Melanie Putria).

Pada saat penayangannya di bioskop, Ayat-Ayat Cinta meraih sukses besar. Film ini merupakan film Indonesia pertama yang berhasil mengantongi 3,5 juta penonton, meskipun kemudian disusul Laskar Pelangi pada beberapa bulan kemudian.

Kiamat Sudah Dekat

Baca Juga: Salat Idul Fitri di Kota Bandung Diperbolehkan, Pemkot Bentuk Satgas dan Simulasi

Kiamat Sudah Dekat dirilis tahun 2003 lalu, dan dibintangi oleh Deddy Mizwar, Andre Taulany, Ayu Pratiwi, dan Muhammad Dwiki Riza.

Kesuksesan film ini membuatnya kembali diproduksi menjadi serial televisi yang tayang selama 3 musim, meskipun terdapat beberapa pemain yang berubah.

Kiamat Sudah Dekat bercerita tentang Fandy, diperankan Andre Taulany, seorang rocker kelahiran Amerika Serikat yang jatuh cinta dengan Sarah (Ayu Pratiwi), gadis berjilbab yang merupakan anak dari Haji Romli (Deddy Mizwar).

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah