Pertanyakan Fungsi Uang Khusus HUT RI Rp 75 Ribu, DPR: Kita Diambang Resesi, Bisa Perbaiki Ekonomi ?

- 18 Agustus 2020, 10:00 WIB
BANK Indonesia (BI) resmi meluncurkan uang khusus pecahan Rp 75.000, Senin, 17 Agustus 2020.*/BANK INDONESIA
BANK Indonesia (BI) resmi meluncurkan uang khusus pecahan Rp 75.000, Senin, 17 Agustus 2020.*/BANK INDONESIA /

Hanya saja, ia menyesalkan sejumlah upaya itu tetap gagal menahan laju minus pertumbuhan ekonomi pada kuartal II lalu.

Baca Juga: Abaikan Ideologi, Presiden Meksiko Minta Jadi Orang Pertama yang Terima Vaksin Covid-19 Rusia

"Tetapi sayangnya, upaya-upaya yang dilakukan BI bersama pemerintah dan lembaga terkait gagal menahan minusnya pertumbuhan ekonomi pada kuartal II 2020," tandasnya.

Sementara itu, berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), diketahui perekonomian Indonesia pada kuartal II 2020 dinyatakan minus 5,32 persen.
Trens negatif ini, justru dikhawatirkan sejumlah pihak akan berlanjut ke kuartal III 2020 mendatang.***

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x