Singgung Pihak Demokrat yang Tak Terima KLB, Muannas Alaidid: Jangan Cengeng, Kenegarawanan Tiru Gus Dur

- 6 Maret 2021, 15:25 WIB
Muannas Alaidid menanggapi adanya KLB Partai Demokrat.*
Muannas Alaidid menanggapi adanya KLB Partai Demokrat.* /Instagram.com/@muannas_alaidid

Cuitan Muannas Alaidid.*
Cuitan Muannas Alaidid.* Twitter.com/@muannas_alaidid

Baca Juga: Diserang Berbagai Tekanan, WHO Batalkan Rilis Laporan Penyelidikan Asal Usul Pandemi Covid-19

Muannas Alaidid juga mengingatkan agar pihak yang tak terima dengan hasil KLB agar tegar dan tak cengeng.

Hal ini sama seperti Abdurrahman Wahid atau Gus Dur yang dulu harus rela terdepak dari PKB setelah struktur kepengurusan sepihak disahkan pemerintah SBY.

Sah tidaknya soal dualisme kepengurusan biar pengadilan yang putuskan, tendensius kalau main ancam demo istana/seolah tuduh Jokowi terlibat, jangan cengeng tiru kenegarawanan Gus Dur,” katanya, dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com.

Baca Juga: WhatsApp Akan Luncurkan Fitur Foto Kedaluwarsa, Seperti Apa Teknisnya? Begini Penjelasannya

Baca Juga: Akui Geram 6 Laskar FPI Ditetapkan sebagai Tersangka, Fadli Zon: Luar Biasa, Sejarah Mencatat ini!

Baca Juga: Kabar Gembira! Whatsapp Dikabarkan Akan Luncurkan Fitur Panggilan Video Grup di Dekstop

Cuitan Muannas Alaidid.*
Cuitan Muannas Alaidid.* Twitter.com/@muannas_alaidid

Diketahui, Moeldoko terpilih menjadi Ketua Umum Partai Demokrat berdasarkan hasil KLB yang digelar di Hotel The Hill Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara pada Jumat, 5 Maret 2021.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Twitter @muannas_alaidid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x