Disebut Ogah Divaksin Covid-19, Natalius Pigai: Saya Tidak Menolak Tetapi...

- 6 Februari 2021, 14:00 WIB
Aktivis HAM, Natalius Pigai menjelaskan soal tudingan tidak mau divaksin Covid-19.*
Aktivis HAM, Natalius Pigai menjelaskan soal tudingan tidak mau divaksin Covid-19.* /Antara/Dhoni Setiawan

Baca Juga: Gubernur DKI Jakarta Raih Prestasi Dunia, Anies Baswedan: Pengakuan Ini Buat Kita Semua

Natalius Pigai menegaskan bahwa dirinya setuju untuk divaksin, dan mempertanyakan pernyataan yang mana yang mengatakan kalau dirinya menolaknya.

Disampaikan Pigai bahwa pada saat dia mengutip Undang-Undang Kesehatan, saat itu rakyat dari Sabang sampai Merauke ketakutan karena diancam pidana.

"Abang salah, karena saat momentum saya mengeluarkan pernyataan ini, ancaman pidana itu membuat orang takut, tidak bisa mengungkapkan. Setelah itu saya muncul ini, oh berarti itu punya hak, Natalius yang ngomong," terangnya.

Baca Juga: Soal Kudeta Partai Demokrat, Mensesneg Pratikno Tegaskan Istana Tidak akan Tanggapi Surat AHY

Natalius Pigai mengakui kalau dia hanya mengutip Undang-Undang Kesehatan.

Dijelaskan, Natalius Pigai kalau dia tidak bisa mengutip Undang-Undang Kekarantinaan, karena undang-undang tersebut diminta oleh PBB.***

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: YouTube Akbar Faizal Uncensored


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x