Peran Wartawan di Masa Pandemi, Ketua KPK Firli Bahuri Sebut Pemberi Motivasi dan Sumber Inspirasi

- 26 Januari 2021, 09:04 WIB
Ketua KPK Firli Bahuri.
Ketua KPK Firli Bahuri. /Dok. kpk.go.id

Baca Juga: Pasien Covid-19 Pulih di Amerika Serikat Dilaporkan Mengalami Masalah Neurologis

Masyarakat yang tidak terpapar dan juga masyarakat yang tidak mau tahu soal Covid, menjadi isi pesan ketiga yang disampaikan Ketua KPK.

Wartawan dalam menjalankan tugasnya sejatinya tengah melaksanakan amanat Undang-Undang, yaitu mencerdaskan kehidupan bangsa.

Membangun sikap solidaritas dan gotong royong, sekaligus membangun sikap bersahaja.

Baca Juga: Percepat Bantuan Rumah Ambruk di Cirebon, Komisi III DPRD Desak Permudah Birokrasi

“Tanpa spirit bersahaja, solidaritas tidak mungkin terbangun. Dalam masa sulit ini, solidaritas harus ditampilkan dengan bersahaja,” ujar Firli Bahuri.

Sealin Ketua KPK Firli Bahuri, tiga tokoh lainnya yang menerima Anugerah “Terima Kasihku Kepadamu” adalah Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Letjen TNI Doni Monardo

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan Perancang Busana Anne Avantie sebagai wanita inspiratif.

Baca Juga: Alami Ketidakseimbangan Hormon Estrogen? Perbaiki dengan Konsumsi 6 Makanan Menyehatkan Ini

Penghargaan bagi tokoh inspiratif sepanjang tahun 2020 ini merupakan bagian dari acara Buka Tahun Baru Bersama PWKI, yang menjadi tradisi tahunan PWKI sejak tahun 2005.***

Halaman:

Editor: Egi Septiadi

Sumber: kpk.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah