Budi Gunadi Sadikin Dipilih sebagai Menkes, Netty Prasetiyani: Butuh SDM yang Paham Dunia Kesehatan

- 25 Desember 2020, 12:37 WIB
Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher.
Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher. /Situs dpr.go.id/Jaka/mr

PR CIREBON – Dilantiknya Wakil Menteri BUMN Budi Gunadi Sadikin menjadi Menteri Kesehatan (Menkes) menggantikan dr Terawan Agus Putranto menuai perhatian publik.

Tak hanya itu, sejumlah tokoh ikut berkomentar mengenai dilantiknya Budi Gunadi Sadikin sebagai Menteri Kesehatan (Menkes).

Hal itu bukan tanpa alasan, sebab diketahui Menkes Budi Gunadi Sadikin bukan seorang dokter.

Baca Juga: Soal Sengketa Tanah Pesantren Habib Rizieq, Ferdinand Hutahaean: Sebaiknya FPI Mengembalikan

Budi Gunadi Sadikin seorang pengusaha dan sebelumnya menjadi direktur utama Bank Mandiri dan direktur utama PT Asahan Alumnunium.

Menanggapi hal tersebut, Ketua Tim Covid-19 dari fraksi PKS, Netty Prasetiyani memberikan komentar dan tanggapannya.

Netty menyetujui bahwa reshuffle Kabinet adalah hak preogratif Presiden Jokowi.

Baca Juga: Terapkan Pembatasan dan Hanya Siapkan 309 Kursi, Simak Jadwal Ibadah Natal 2020 di Gereja Katedral

Oleh karena itu Presiden Jokowi berhak menunjuk siapapun untuk dijadikan sebagai Menteri.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Twitter @netty_heryawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x