Langkah Langka : Pelanggar Lalulintas di Garut Diajak ‘Nyaneut’

- 10 Oktober 2022, 20:18 WIB
Polisi memberikan pemahaman tentang tertib berlalu lintas kepada pelanggar  sambil Nyaneut dalam Operasi Zebra Lodaya 2022 di Simpang Lima, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin  10 Oktober 2022
Polisi memberikan pemahaman tentang tertib berlalu lintas kepada pelanggar sambil Nyaneut dalam Operasi Zebra Lodaya 2022 di Simpang Lima, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin 10 Oktober 2022 /

Baca Juga: Inilah Dosa atau Kesalahan ke Enam Tersangka Tragedi Kanjuruhan

"Kita di situ memberikan pemahaman dan edukasi keterkaitan masalah pelanggaran yang dilanggar sama pengendara tersebut," katanya.

Ia menyampaikan operasi simpati diajak minum kopi bersama itu akan terus dilaksanakan di sejumlah titik selama Operasi Zebra Lodaya yang berlangsung sampai 16 Oktober 2022.

Ia berharapBaca Juga: Ingin Viral, Dua Polisi Penjilat Kue Ulang Tahun Diberhentikan dengan Tidak Hormat (PTDH).

"Kita akan laksanakan kembali kegiatan 'nyaneut' (minum teh hangat) ini, bagaimana polisi melakukan tindakan pada masyarakat secara humanis, mudah-mudahan cukup efektif," kata Undang.

"Untuk saat ini pelanggaran yang paling banyak dilanggar sama pengendara adalah melawan arus termasuk yang tidak menggunakan helm," katanya. ***

Halaman:

Editor: Uyun Achadiat

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x