Kasus Covid-19 Turun di Jabar, Ridwan Kamil Beri Usulan untuk Pengetatan Berbasis Mikro

- 31 Juli 2021, 16:30 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. /dok. Humas Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: KPK Beri 'Diskon' Hukuman untuk Koruptor, Sudjiwo Tejo: Pak Luhut, Mall Tutup, Diskon Pindah ke Pengadilan

Usul ini didasari dengan alasan tidak semua wilayah di Jabar memiliki kondisi darurat yang sama.

Ridwan Kamil memastikan ada beberapa daerah mikro di Jabar yang berstatus zona hijau yang tidak perlu pembatasan yang terlalu ketat.

"Agar lebih adil di dalam satu tempat mungkin ada yang merah tapi ada juga yang hijau harusnya tidak dipersamakan seperti yang dialami sebulan terakhir," ucap Ridwan Kamil.

Baca Juga: Dia Mengabaikanmu? Inilah 4 Tanda Seorang Pria Tidak Tertarik Menjalani Hubungan Denganmu

Angka memang membuktikan adanya penurunan, meski begitu warga tetap diminta untuk disiplin menjalankan protokol kesehatan.

Mulai dari menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, dan membatasi mobilitas.

Angka BOR turun ini membuat Ridwan Kamil akan segera meneruskan saran ke pemerintah pusat untuk pemberlakukan kembali pengetatan skala mikro.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x