Ketahuan Jadi Fans K-Pop, Warga Korea Utara Bakal Kena Hukuman Keras Kim Jong-un

- 12 Juni 2021, 12:45 WIB
Kim Jong-un ibaratkan K-Pop bagai 'kanker ganas' dan bermuatan mesum hingga mengeluarkan Undang-Undang hukuman keras bagi warganya.
Kim Jong-un ibaratkan K-Pop bagai 'kanker ganas' dan bermuatan mesum hingga mengeluarkan Undang-Undang hukuman keras bagi warganya. /REUTERS/Jonathan Ernst.

Bukan hanya mendengarkan K-pop itulah masalahnya. Akhir-akhir ini, bahasa gaul Korea mulai menyusup ke percakapan sehari-hari, dengan semakin banyaknya wanita Korea Utara yang memanggil pacar mereka “oppa”.

Oppa adalah istilah untuk panggilan sayang yang dipopulerkan oleh drama Korea Selatan.

Baca Juga: Ramalan Horoskop Karier dan Keuangan, 12 Juni 2021: Zodiak Leo dan Virgo Ada Keuntungan, Libra Jangan Menipu

Untuk memberantas fenomena "sesat", pejabat negara telah diperintahkan untuk mencari komputer, pesan teks, dan buku catatan untuk bahasa Korea Selatan, sementara orang yang ketahuan meniru "aksen boneka" dapat diusir.

April lalu pun, Kim Jong-un juga sempat melarang warganya memakai baju jenis ‘skinny jeans’, dalam upaya untuk membendung tren mode gaya Barat yang “dekaden”.***

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: NYTimes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x