Cacing Pita Sepanjang 18 Meter Ditemukan di Tubuh Pria Ini karena Sering Makan Daging Mentah

- 25 Maret 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi daging mentah
Ilustrasi daging mentah /Pixabay/Free photos

Dilihat PikiranRakyat-Cirebon.com dari Daily Star, terlihat cacing pita itu sangat panjang sehingga butuh waktu untuk membentangkannya.

Pria itu diberi obat dan dia diperingatkan untuk mengubah kebiasaan makannya.

Baca Juga: Gelombang 16 Kartu Prakerja Sudah Dibuka! Berikut Langkah Pendaftaran untuk Ikuti Pelatihan

Dr Schawanya Rattanapitoon mengatakan penularan itu disebabkan karena kebiasaan makan daging mentah.

“Penularan disebabkan oleh makan daging mentah,” ungkapnya.

Parasit itu juga sangat berbahaya karena dapat hidup di tubuh manusia selama lebih dari 30 tahun.

Baca Juga: Mengapa Zodiak Sagitarius Sangat Sulit Berpacaran? Begini Alasannya Menurut Astrologi

"Parasit ini dapat hidup pada manusia selama lebih dari 30 tahun,” imbuh dia.

Schawanya juga menyarankan agar keluarga pria tersebut menjalani tes karena beresiko juga terinfeksi parasit itu.

“Kami telah menyarankan agar keluarga pasien juga menjalani tes medis untuk mengetahui apakah mereka memiliki parasit karena mereka juga berisiko,” katanya.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah