Kok Bisa ya Gus Dur Andil Dongkrak Wisata Ziarah Situ Lengkong/Panjalu, Capres Harus Ziarah. Simak lengkapnya.

- 1 Februari 2023, 15:09 WIB
Dua orang yang sedang Kayaking di Situ Lengkong atau Situ Panjalu Ciamis, melewati  Pintu Gerbang Ziarah Makam Eyang Prabu Hariyang Kancana
Dua orang yang sedang Kayaking di Situ Lengkong atau Situ Panjalu Ciamis, melewati Pintu Gerbang Ziarah Makam Eyang Prabu Hariyang Kancana /Dok Iwan/

Baca Juga: Menikmati Shalat di Tajug Unik, Kawasan Wisata The Wonderful Space of The West Java Agriculture Cibiuk Garut

Apakah yang dicuci termasuk pedang ‘Zulfikar’, belum sempat penulis tanyakan atau konfirmasi.

Namun satu hal yang pasti, Doni menyebut bahwa Gus Dur mengatakan, siapa pun yang ingin jadi presiden, Capres yang telah memiliki dan memenuhi syarat-syaratnya, wajib berziarah ke makam Eyang Prabu Hariyangkancana bin Boros Ngora ini.

“Saya mendengar langsung ucapan Gus Dur itu,” tegas Doni.

Baca Juga: Peristiwa Langka : Pengguna Nomor Punggung 13 itu Tersambar Petir pada Tanggal 13

Kini selain wisata ziarah, di Situ Panjalu sudah hadir pula wisata air, Kayaking atau naik perahu kayak.

Wisatawan akan diajak naik kayak (Kayaking) di tepi danau atau mengelilingi pulau. Menikmati indahnya Situ Panjalu dan menikmati pula indahnya pulau.

 Untuk mengelilingi pulau dengan prahu kayak, hanya butuh waktu 1 jam. “santai…Bisa menepi pulau dulu dan mengambil foto,” tutur operator Kayaking, Iwan Wahyudi.

Baca Juga: Wajib Coba! Resep Roti John Roti Tawar, Gampang Sekali Buatnya, Dijamin Enak...

Iwan juga sudah menyiapkan paket Kayaking, digabung dengan hiking di Suaka Margasatwa Gunung Sawal menuju Curug Tujuh dan nginap di Home Stay. “Kapasitas home Stay baru untuk 15 orang,” tutur Iwan.

Halaman:

Editor: Uyun Achadiat

Sumber: Liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah