CDC Ungkap Jenis Orang yang Boleh dan Tidak Boleh menggunakan Masker di Tengah Wabah

- 9 April 2020, 15:31 WIB
ILUSTRASI masker untuk mencegah virus corona SARS-CoV-2 penyebab COVID-19.*
ILUSTRASI masker untuk mencegah virus corona SARS-CoV-2 penyebab COVID-19.* /PIXABAY/

Oleh karenanya masker ini dianjuran bagi siapa pun yang sehat maupun sakit di tengah pandemi Covid-19.

Namun sehubungan dengan hal itu, CNC juga mengungkap jenis-jenis orang yang tidak boleh menggunakan masker tersebut.

Ketiga jenis orang itu yakni adalah anak balita atau tepatnya anak yang berada di bawah usia 2 tahun.

Masker juga tidak boleh digunakan orang yang biasanya sulit untuk bernapas.

Baca Juga: Tak Sadar Terinfeksi Corona, Pria asal AS Tulari 15 Orang saat Hadiri Pemakaman dan Pesta

Dan yang terakhir yakni, masker tidak boleh digunakan oleh orang yang cenderung ceroboh dan tidak dapat melepas masker sendiri dengan baik.

Pasalnya, saat melepaskan masker, kita harus berhati-hati dan dianjurkan agar tangan tidak menyentuh bagian wajah.

Selain itu, CDC juga merilis jenis-jenis masker yang bisa digunakan oleh warga di tengah pandemi Covid-19.

Yang pertmana yakni adalah masker bedah, yang biasa digunakan oleh para petugas medis di rumah sakit maupun lembaga kesehatan lainnya.

Baca Juga: 8 Poin Utama PSBB yang Harus Diketahui, Aturan Berlaku Mulai 10 April 2020

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x