Cara Konsumsi Cuka Apel dengan Baik dan Benar, Bermanfaat untuk Mengobati Diabetes

- 26 Juni 2021, 17:45 WIB
Ilustrasi - Inilah cara mengonsumsi cuka apel.
Ilustrasi - Inilah cara mengonsumsi cuka apel. /Pixabay/Mike Goad

PR CIREBON – Cuka Apel dikenal dengan segudang manfaat baik, seperti mencegah masalah pada kulit hingga membantu mengobati diabetes.

Cuka Apel juga cocok dikonsumsi dengan sejumlah bahan makanan lain agar semakin bermanfaat dalam mengobati diabetes.

Dilansir PikiranRakyat-Cirebon.com dari Style Craze, berikut cara mengonsumsi Cuka Apel yang baik.

Baca Juga: Wow, TXT Jadi Grup K-Pop ke-3 yang Berhasil Capai 10 Juta Pengikut di TikTok

  1. Cuka Apel dan Air

Apa yang Anda butuhkan:

1. 2 sendok makan ACV

Baca Juga: Usai 10 Hari Isolasi dan Negatif Covid-19, Hanung Bramantyo Bagikan Potret Bersama Sang Anak

2. 2 sendok makan air

3. 1 ons keju

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x