Terjegal Jadi Cawalkot Solo, Purnomo: Gibran Kan Anak Presiden Jokowi, Sudah Diduga dan Tak Kaget

- 18 Juli 2020, 13:03 WIB
Ketua Bidang Pemerintahan, Pertahanan dan Keamanan PDI Perjuangan Puan Maharani (tengah) bersama Sekretaris Jenderal Hasto Kristiyanto (kiri) dan bakal calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka (kedua kanan) serta pasangan bakal calon Wali Kota Solo Achmad Purnomo (kedua kiri) dan Teguh Prakosa (kanan) berjalan usai uji kelayakan dan kepatutan penjaringan calon Wali Kota Solo di Kantor DPP PDI Perjuangan, Menteng, Jakarta, Senin (10/2/2020). Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan menggelar uji ke
Ketua Bidang Pemerintahan, Pertahanan dan Keamanan PDI Perjuangan Puan Maharani (tengah) bersama Sekretaris Jenderal Hasto Kristiyanto (kiri) dan bakal calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka (kedua kanan) serta pasangan bakal calon Wali Kota Solo Achmad Purnomo (kedua kiri) dan Teguh Prakosa (kanan) berjalan usai uji kelayakan dan kepatutan penjaringan calon Wali Kota Solo di Kantor DPP PDI Perjuangan, Menteng, Jakarta, Senin (10/2/2020). Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan menggelar uji ke /

"Sejak awal kan saya sampaikan tugas DPC melakukan penjaringan dan menyampaikan ke DPP. Semua menjadi keputusan ketua umum. Kita tegak lurus sama instruksi partai. Yang dapat rekomendasi kita menangkan," ungkap Hadi.

 

Baca Juga: Jawa Timur Raih Pasien Sembuh Covid-19 Tertinggi, Khofifah: Maturnuwun, Jangan LengahSelain itu, rekomendasi DPP yang tidak sesuai ekspektasi seharusnya tidak menyurutkan solidaritas dari jajaran di DPC PDI-P Solo, sehingga semua struktur partai dari anak ranting sampai DPC wajib memenangkan rekomendasi DPP.

"Kader solid siap memenangkan," pungkas Hadi.**

 

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah