Media Asing Sorot Varian Delta Sudah Masuk NTT, Namun Daerah Terpencil Kesulitan Vaksin Covid-19

- 4 Agustus 2021, 20:40 WIB
Ilustrasi. Media Asing soroti varian Delta sudah masuk wilayah NTT, namun daerah-daerah terpencil di sana kesulitan mendapatkan vaksin Covid-19.
Ilustrasi. Media Asing soroti varian Delta sudah masuk wilayah NTT, namun daerah-daerah terpencil di sana kesulitan mendapatkan vaksin Covid-19. /Pixabay.com/geralt

Baca Juga: Kasus Covid-19 Kembali Melonjak, Penduduk Wuhan Lakukan Panic Buying di Supermarket

Maria Eta mengatakan bahwa guru di seluruh Nusa Tenggara Timur telah diprioritaskan untuk vaksin daripada orang tua, karena pengajaran online sulit dilakukan di daerah seperti Desa Sainoni di mana jangkauan internet tidak merata dan banyak siswa tidak memiliki akses ke smartphone.

Akibatnya, banyak siswa di NTT yang masih bersekolah secara langsung dan harus berinteraksi langsung dengan guru mereka.

“Puskesmas terdekat jaraknya 45 menit jalan kaki dari desa saya dan saya sudah tua sekarang, jadi mudah-mudahan saya bisa menemukan seseorang untuk mengantar saya naik sepeda motor,” lirih Maria Eta.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x