Siapa Pjs Wali Kota Cirebon Sepeninggal Azis? Mengukur Kemungkinan Dilematisnya Gus Mul, Ini Penyebabnya

- 14 Agustus 2023, 08:01 WIB
Sekda kota cirebon H Agus Mulyadi/andik sc prmn
Sekda kota cirebon H Agus Mulyadi/andik sc prmn /

SABACIREBON-Sekda Kota Cirebon, H Agus Mulyadi (Gus Mul) merupakan salah satu pejabat yang memiliki kans besar untuk bisa menjadi pejabat sementara (Pjs) Wali Kota Cirebon menggantikan H Nashrudin Azis.

Seperti diketahui, Azis sendiri dipastikan mundur dari jabatannya menyusul pencalonannya sebagi bakal caleg DPR RI. Secara resmi kemundurannya tersebut sudah diumumkan DPRD setempat pada Senin 31 Juli 2023 lalu.

Sedangkan sesuai aturan, pejabat lainnya yang juga bisa menjadi Pjs adalah pejabat eselon 2 dari propinsi dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Baca Juga: Formasi Dji Sam Soe

Seperti disebutkan Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat (Jabar), Ono Surono beberapa waktu lalu. Dalam kunjungannya di Cirebon, Ono sempat menyinggung majunya Azis ke DPR RI melalui partainya.

Menurutnya, siapa Pjs Wali Kota Cirebon pengganti Azis, tergantung nanti siapa yang disetujui Kemendagri. Di mana ada tiga pihak yang bisa mengajukan calon Pjs wali kota tersebut.

"Pertama Kemendagri mereka bisa mengajukan 3 nama pejabat eselon 2 di kementeriannya. Kedua propinsi 3 pejabat eselon 2 di tingkat propinsi, dan terakhir satu dari Kota Cirebon yakni sekda," paparnya.

Baca Juga: Lukisan Ditubuh Binaraga Jebor di Majalengka Ini, Teryata Ada Makna Dibaliknya

Halaman:

Editor: Andik Arsawijaya

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x