Drone AS Bunuh Anggota Senior Al Qaeda di Perang Suriah yang Sudah Menewaskan Setengah Juta Jiwa

- 23 Oktober 2021, 12:30 WIB
Ilustrasi drone. AS membunuh pimpinan Al Qaeda menggunakan drone ketika perang Suriah, sebelumnya  perang tersebut menewaskan banyak orang.
Ilustrasi drone. AS membunuh pimpinan Al Qaeda menggunakan drone ketika perang Suriah, sebelumnya perang tersebut menewaskan banyak orang. /Sharegrid/Unsplash/

Baca Juga: 35 Link Twibbon Hari Dokter Nasional 2021, Mari Hargai Jasa Dokter di Indonesia pada 24 Oktober 2021

Serangan udara sebelumnya juga telah dilakukan di dekat provinsi Idlib dimana sebagian besar provinsi tersebut dengan Kota Aleppo tetap berada di tangan oposisi bersenjata Suriah.

Oposisi bersenjata Suriah didominasi oleh kelompok-kelompok bersenjata termasuk Hayat Tahrir al-Sham yang dulunya terkait dengan al-Qaeda.

Perang yang sedang berlangsung di Suriah telah menciptakan keadaan yang sangat kompleks dimana tentara asing, milisi, dan kelompok bersenjata lainnya yang terkait dengan Al-Qaeda, termasuk ISIS terus berkecamuk.

Perang telah menewaskan sekitar setengah juta orang sejak dimulai pada 2011 dengan tindakan keras dan brutal terhadap protes anti-pemerintah.***

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah