Veteran Berusia 103 Tahun Ini Tidak Diberi Makan 2 Hari Selama di Rumah Sakit, Sebut Adanya Miskomunikasi

- 15 September 2021, 15:15 WIB
Ilustrasi Rumah Sakit - Seorang veteran peran berusia 103 tahun tidak diberikan makanan apapun selama 2 hari di rumah sakit akibat adanya miskomunikasi.
Ilustrasi Rumah Sakit - Seorang veteran peran berusia 103 tahun tidak diberikan makanan apapun selama 2 hari di rumah sakit akibat adanya miskomunikasi. /Pixabay/vitalworks

Hal itu karena masalah tenggorokan jangka panjang yang berarti dia kesulitan makan.

Namun, seorang perawat salah membaca catatan pasiennya dan dia tidak diberi makan sama sekali.

Pemeriksa Graeme Irvine menyimpulkan kegagalan memberi makan Norman adalah kesalahan signifikan yang membuat hari-hari terakhirnya lebih buruk.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Covid-19 di AS Mulai Tak Terkendali hingga Reaksi Atta Lihat Duo Bumil Pamer Perut di Dapur

Akan tetapi mengatakan hal itu bukan penyebab langsung kematiannya.

Dalam pernyataan saksi yang dibacakan di pengadilan, istri veteran tersebut, Norman Yvonne, mengatakan bahwa pada hari terakhirnya sang suami mengungkapkan sesuatu.

"Jika saya tidak memiliki secangkir teh dan biskuit, saya akan mati,” ia mengungkapkan.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot 15 September 2021: Capricorn Kesuksesan Menantimu, Pisces Kerja Keras Terbayarkan

"Suami saya dikecewakan dalam hidupnya karena kurangnya perhatian dan urgensi yang diberikan kepadanya,” tutur sang istri.

Perawat senior rumah sakit meminta maaf kepada keluarga Norman atas hal-hal mendasar yang dilakukan salah.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Mirror


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah