Penculikan di Nigeria Utara Hampir 1000 Anak, Orang Tua Korban Desak Pemerintah Meminta Bantuan Internasional

- 10 Juli 2021, 06:15 WIB
Ilustrasi gambar, orang tua dari korban penculikan di Nigeria Utara lakukan protes pada pemerintah agar meminta bantuan internasional.
Ilustrasi gambar, orang tua dari korban penculikan di Nigeria Utara lakukan protes pada pemerintah agar meminta bantuan internasional. /REUTERS/Kolawole Adewale

Setengah dari penculikan tersebut berlangsung selama enam minggu terakhir ini.

“Situasi ini benar-benar memiliki dampak yang luar biasa,” kata Emmanuel Nandang, kepala sekolah di Prelude Comprehensive College di kota Kaduna.

Baca Juga: Akibat Bertengkar dengan Saudaranya, Potongan Sumpit Tersangkut di Hidung Wanita Taiwan Ini

Orang tua tidak mengizinkan anak-anak mereka bepergian atau meninggalkan rumah untuk belajar.

Mereka takut anak-anak mereka akan menjadi sasaran penculikan berikutnya.***

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Al Arabiya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah