Kirim Lebih Banyak Jet Tempur, Perang Antara Tiongkok dan Taiwan akan Benar-benar Pecah?

- 8 April 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi jet tempur Tiongkok yang lebih banyak memasuki wilayah Taiwan.*
Ilustrasi jet tempur Tiongkok yang lebih banyak memasuki wilayah Taiwan.* /Pixabay/wikilmages

Baca Juga: Ancaman Teroris Menurun di Kaukasus Utara, Pengawal Nasional Rusia Perangi Terorisme Suriah

Amerika Serikat telah menyatakan keprihatinannya tentang gerakan Tiongkok dan mengatakan komitmennya ke Taiwan sangat kuat.

Washington merupakan pendukung dan pemasok senjata internasional terpenting bagi Taiwan.

Amerika Serikat mendorong Taiwan memodernisasi militernya sehingga sulit diserang Tiongkok.

Baca Juga: Ilmuwan Sebut Penelitian WHO di Tiongkok Soal Asal Usul Virus Corona Tak Kredibel: Tercemar oleh Politik

Wu mengatakan Taiwan bertekad untuk meningkatkan kemampuan militernya.

“Pertahanan Taiwan adalah tanggung jawab kami. Kami akan mencoba segala cara yang kami bisa untuk meningkatkan kemampuan pertahanan kami," katanya.*** (Dahelia Saputri/PR Pangandaran)

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah