Kirim Lebih Banyak Jet Tempur, Perang Antara Tiongkok dan Taiwan akan Benar-benar Pecah?

- 8 April 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi jet tempur Tiongkok yang lebih banyak memasuki wilayah Taiwan.*
Ilustrasi jet tempur Tiongkok yang lebih banyak memasuki wilayah Taiwan.* /Pixabay/wikilmages

PR CIREBON – Ketegangan antara Tiongkok dan Taiwan semakin meningkat setiap waktu.

Kini, Tiongkok telah mengirim lebih banyak jet tempur ke wilayah pertahanan udara yang dikuasai Taiwan.

Tiongkok dikabarkan ingin unjuk kekuatan pada Taiwan dan sekutunya, sehingga mengirim lebih banyak jet tempur pada wilayah kepulauan itu.

Baca Juga: Bergulir Bak Bola Panas! Komunikasi Rusia dengan AS Terus Berlanjut melalui Dewan Keamanan

Dengan banyaknya jet tempur Tiongkok yang memasuki wilayahnya, Taiwan mengatakan bahwa mereka akan berjuang sampai akhir.

Hal itu diutarakan oleh Menteri Luar Negeri (Menlu) Taiwan, Joseph Wu, yang menegaskan bahwa jika Tiongkok betul-betul meyerang, mereka tidak akan menyerah.

Sebagaimana diberitakan di PR Pangandaran dalam artikel "Indikasi Perang Akan Pecah, Tiongkok Kirim Jet Tempur, Menlu Taiwan: Kami Akan Berperang Jika Perlu" pulau berpemerintahan sendiri yang demokratis itu mengeluhkan aktivitas militer berulang oleh Beijing dalam beberapa bulan terakhir.

Baca Juga: Anang Hermansyah dan Ashanty Beri Tanggapan Soal Kritik Pernikahan Atta dan Aurel: Kita Hadapi Saja

Angkatan udara Tiongkok hampir setiap hari melakukan serangan di zona pertahanan udara Taiwan.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x