Dokter Spesialis Kesehatan Sebut Sehat dan Bugar Berbeda, Ketahui Perbedaannya

- 8 Mei 2020, 13:55 WIB
ilustrasi push up.
ilustrasi push up. //pexels/Elly Fairytale

"Non aerobik adalah latihan yang intensitasnya berat, gerakan yang sedikit pengulangan dan waktu melakukannya pendek.

"Sebagai contoh adalah semua olah raga yang menggunakan otot karena bertujuan untuk melatih massa otot, sehingga tubuh bugar," kata Michael.

Contoh dari olah raga non-aerobik adalah angkat besi, push up, sit up, lunges, squat, hingga plank.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x