8 Manfaat Kemiri untuk Kesehatan, Salah Satunya dapat Mengurangi Berat Badan

- 9 Oktober 2021, 20:00 WIB
Kemiri termasuk dalam genus Coryllus dan family Betulaceae, mengandung nutrisi, lemak sehat, vitamin, dan antioksidan.
Kemiri termasuk dalam genus Coryllus dan family Betulaceae, mengandung nutrisi, lemak sehat, vitamin, dan antioksidan. /Monfocus / Pixabay

PR CIREBON – Mengkonsumsi kemiri memiliki manfaat untuk kesehatan, salah satunya dapat mengurangi berat badan.

Termasuk dalam genus Coryllus dan family Betulaceae, kemiri mengandung nutrisi, lemak sehat, vitamin, dan antioksidan.

Bisa dimakan mentah, kemiri juga dapat dipanggang, atau ditambahkan dalam bumbu masakan.

Baca Juga: Simak 9 Biji-bijian Bebas Gluten, Salah Satunya Beras Merah!

Berikut delapan manfaat kemiri untuk kesehatan, salah satunya dapat mengurangi berat badan, yang dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Style Craze.

1. Mengurangi Berat Badan

Kemiri mengandung asam lemak tak jenuh tunggal, serat, protein, dan senyawa bioaktif termasuk tokoferol dan fitosterol.

Baca Juga: Orang Tua Ayu Ting Ting Tak Hadiri Pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Polisi: Kami Sudah Kasih Waktu

Mengkonsumsi kemiri dapat mengenyangkan, secara signifikan menurunkan berat badan, dan terbukti meningkatkan kualitas diet karena memiliki resistensi insulin.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Style Craze


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x