Ini Dia 5 Manfaat dari Teh Hitam untuk Kesehatan, Salah Satunya Meningkatkan Fokus

- 17 September 2021, 14:15 WIB
Berikut ini manfaat dari teh hitam bagi kesehatan tubuh.
Berikut ini manfaat dari teh hitam bagi kesehatan tubuh. /Pixabay/sadjack

PR CIREBON - Teh diketahui telah menjadi salah satu minuman yang banyak dikonsumsi, termasuk teh hitam.

Teh hitam rupanya memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan tubuh.

Kandungan yang dimiliki teh hitam, seperti antioksidan dan senyawa lainnya, diketahui dapat membantu mengurangi peradangan dalam tubuh

Baca Juga: Sebut Ada Ketakutan Jika PKS Memimpin Diberlakukan Sistem seperti Taliban, Zulkieflimansyah: Kita Harmonis.

Selain memiliki manfaat untuk mengurangi peradangan, berikut ini beberapa manfaat teh hitam bagi kesehatan, yang dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Healthline.

Meningkatkan kesehatan

Teh hitam diketahui mengandung sekelompok polifenol yang memiliki sifat antioksidan.

Baca Juga: Dimodusi Fans Berkedok Haters, Ernest Prakasa: Kesenangan Dangkal!

Dengan mengkonsumsi antioksidan dapat membantu untuk mengurangi risiko penyakit kronis, dan dapat meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x