Jokowi Kunjungi Pabrik Pengolahan Porang di Madiun, Apa itu Porang? Simak Penjelasannya

- 20 Agustus 2021, 15:30 WIB
Sebagai komoditi ekspor baru tentunya porang dapat dipertimbangkan menjadi tanaman budidaya kebanyakan petani.
Sebagai komoditi ekspor baru tentunya porang dapat dipertimbangkan menjadi tanaman budidaya kebanyakan petani. //Instagram/@jokowi//

Tanaman ini memang dulunya tidak popular dan cenderung diabaikan, karena banyak tumbuh di hutan dan pekarangan kebun sebagai tanaman liar.

Porang dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar tepung, jelly, ice cream, permen hingga lem, obat obatan dan masih banyak lainnya, tentu karena terdapat kandungan glukomanan pada tanaman porang.

Baca Juga: Beri Doa untuk Ayu Ting Ting, Umi Kalsum: Semangat Buat Hari Ini

Selain dapat digunakan untuk berbagai macam bahan baku, porang juga mempunyai beberapa manfaat bagi kesehatan, berikut beberapa manfaat porang seperti diberitakan Jurnal Makassar sebelumnya:

1. Mengobati Peradangan

Zat anti inflamasi dari tanaman porang atau zat anti peradangan dapat mengatasi peradangan dalam tubuh kita, sehingga peradangan yang kita derita dapat diobati dengan bahan alami.

Baca Juga: Yerin dan Yonghee CIX Akan Bintangi Web Drama Romantis Ini

2. Menurunkan Berat Badan

Tentunya porang bermanfaat bagi seseorang yang hendak ingin menurunkan berat badannya, karena porang tentu dapat dikonsumsi sebagai makanan pengganti nasi, dan juga kandungan didalamnya memiliki banyak nutrisi bagi tubuh kita

3. Menurunkan Kadar Kolesterol Jahat

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah