7 Manfaat Minum Air Putih Saat Perut dalam Keadaan Kosong, Salah Satunya Meningkatkan Kekebalan Tubuh

- 10 Agustus 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan meminum air putih di pagi hari saat perut dalam keadaan kosong ternyata memberikan manfaat yang lebih banyak bagi tubuh.
Ilustrasi. Kebiasaan meminum air putih di pagi hari saat perut dalam keadaan kosong ternyata memberikan manfaat yang lebih banyak bagi tubuh. /pexels.com/Daria Shevtsova

Hal ini membuat air putih juga bermanfaat dalam menjaga sistem kekebalan tubuh.

2. Membersihkan usus

Minum air putih di pagi hari saat perut kosong, dapat membantu mengatur saluran pencernaan.

Dengan minum air putih, sistem pencernaan akan menjadi mudah melakukan penyerapan nutrisi yang masuk. Selain itu, hal ini juga bermanfaat untuk mencegah kanker usus besar.

Baca Juga: Perhatikan Hal-hal Berikut Sebelum Konsumsi Yogurt Demi Kesehatan Usus

3. Membersihkan racun dalam tubuh

Air putih dapat berfungsi sebagai pembersih racun pada tubuh, yang dapat membantu menyeimbangkan kondisi dalam tubuh.

4. Membantu menurunkan berat badan

Meminum air putih saat perut kosong dapat menurunkan berat badan karena air tidak memiliki kalori sama sekali.

5. Merasa lapar

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x