Mengenal Halloween, Tradisi Setiap 31 Oktober yang Identik dengan Labu Berwajah Seram

- 30 Oktober 2021, 12:20 WIB
Ilustrasi. Berikut beberapa informasi terkait perayaan Halloween yang biasanya tiba pada 31 Oktober 2021 dan identik dengan labu berwajah seram.
Ilustrasi. Berikut beberapa informasi terkait perayaan Halloween yang biasanya tiba pada 31 Oktober 2021 dan identik dengan labu berwajah seram. /QuinceCreative/Pixabay

Baca Juga: 3 Zodiak Ini Mengalami Hari yang Baik Pada 30 Oktober 2021, dari Virgo hingga Aries!

  1. Labu khas Helloween atau Jack-o-latern

Pada awalnya Jack-o-latern tidak menggunakan labu untuk mengekspresikan wajah yang seram, melainkan Jack-o-latern menggunakan umbi-umbian seperti bit, kentang, dan ubi dan dimasukan lilin untuk mengusir arwah, setelah bermigrasi di As, umbi-umbian yang cocok adalah labu, sehingga digunakan sampai saat ini.

  1. Kucing Hitam, Kelelawar, dan Burung Hantu.

Pada saat perayaan Halloween banyak dekorasi menggunakan tema berbagai binatang, salah satunya kucing hitam, kelelawar, dan burung hantu.

Mitos Kucing hitam dan burung hantu identik dengan pembawa kematian.

Baca Juga: Sinopsis Yumi’s Cells Episode 14, Yu Mi Merindukan Kebersamaannya dengan Gu Woong

Kucing hitam pada abad ke-14 di As disebut sebagai jelmaan para penyihir, maka kucing hitam sering dibunuh.

Sedangkan burung hantu, waktu itu jika mendengar cuitan burung hantu maka kematian akan datang, dan burung hantu disebut sebagai jelmaan para penyihir.

Kelelawan yang identic dengan penyihir dikaitkan dengan aktivitas penyihir di malam hari, Menurut mitologi Kelt, kelelawar yang keluar dan masuk sarang menjadi tanda bahwa jam penyihir sudah tiba.*** (Feruzi Yusron/Jurnal Sumsel)

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Jurnal Sumsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x