Citra Kirana Ceritakan Rasanya Lebaran Tanpa Sosok Ayah Tercinta, Harus Ikhlas hingga Merasa Asing

- 14 Mei 2021, 18:06 WIB
Citra Kirana merayakan momen Lebaran dengan kehilangan sosok Ayah dan kehadiran buah hati Baby Athar.
Citra Kirana merayakan momen Lebaran dengan kehilangan sosok Ayah dan kehadiran buah hati Baby Athar. /Instagram/@keeneatharrazka/

Lebih lanjut, Ciki juga mengatakan bahwa Ia merasa tugas sang ayah sudah selesai dengan telah menikahkan keempat anaknya dan sudah melihat cucu dari empat anaknya tersebut.

Baca Juga: Infeksi Covid-19 India Capai 24 Juta Kasus saat Varian Tersebut Menyebar ke Penjuru Dunia

Tidak bisa dipungkiri oleh Ciki jika Lebaran tahun ini masih terasa asing karena tidak adanya sosok sang ayah yang telah lebih dulu dipanggil oleh yang maha kuasa.

Pada momen Lebaran ini, Ciki hanya bisa memberikan doa untuk sang ayah dengan melakukan ziarah ke makam sang ayah.

Ia menjelaskan kan berziarah ke makam sang ayah bersama sang suami dan keluarganya.

Baca Juga: Sebelum Berkunjung, Kenali Beragam Satwa Langka di Kebun Binatang Ragunan

"Pastinya, pasti berkunjung ke makam papah di hari pertama, ke makam papah, makam mbah, makam nenek ku," jelas istri dari aktor Rezky Adhitya

"Berkunjung aja, doain papah semoga papah diberikan tempat yang terindah," sambungnya

Selain berziarah ke makam sang ayah, Ciki pun berencana untuk berkunjung ke rumah mertua dan sanak keluarga dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga: Bacaan Niat dan Tata Cara Pelaksanaan Puasa Sunnah Syawal yang Dilaksanakan Selama Enam Hari

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Intens Investigasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah