Sebelum Berkunjung, Kenali Beragam Satwa Langka di Kebun Binatang Ragunan

- 14 Mei 2021, 14:00 WIB
Kebun Binatang Ragunan memiliki beragam satwa langka berjenis mamalia, reptilia, aves, dan pisces, kenali  ragamnya
Kebun Binatang Ragunan memiliki beragam satwa langka berjenis mamalia, reptilia, aves, dan pisces, kenali ragamnya /Ragunanzoo.jakarta.go.id

PR CIREBON - Kebun Binatang Ragunan disebut juga Taman Margasatwa Ragunan merupakan tempat wisata yang memiliki banyak spesies hewan langka.

Kebun Binatang ini, berlokasi di daerah Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Diketahui, Kebun Binatang Ragunan merupakan kebun binatang pertama di Indonesia yang didirikan pada tahun 1864.

Baca Juga: 5 Hal Kebiasan Harian Buruk yang Dapat Pengaruhi Kesehatan Ginjal, Salah Satunya Konsumsi Banyak Garam

Dilansir Pikiran Rakyat-Cirebon.com dari laman resmi Ragunan Zoo Jakarta, Kebun Binatang Ragunan memiliki beragam satwa berjenis mamalia, reptilia, aves, dan pisces.

1. Mamalia

Terdapat kelas atau ordo Primata, diantaranya Gorilla, Siamang, Bekantan, Beruk, Lutung Budeng, Monyet Kokah, Monyet Boti, hingga Monyet Marmoset.

Kemudian, terdapat ordo Carnivora, Harimau Sumatera, Harimau Bengala atau Putih, dan Singa Afrika.

Baca Juga: Bacaan Niat dan Tata Cara Pelaksanaan Puasa Sunnah Syawal yang Dilaksanakan Selama Enam Hari

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x