6 Jenis Jus yang Bantu Merawat Kesehatan Kulit Wajah, Salah Satunya Jus Pepaya

- 11 Oktober 2021, 06:30 WIB
Simak enam jenis jus yang membantu merawat kesehatan kulit wajah, mulai dari jus tomat hingga jus pepaya.*
Simak enam jenis jus yang membantu merawat kesehatan kulit wajah, mulai dari jus tomat hingga jus pepaya.* /Pexels/Polina Tankilevitch

Jus mentimun ini juga baik untuk kulit tetap terlihat bersinar. Mentimun memiliki 95 persen kandungan air didalamnya.

Bahkan mentimun juga mengandung beta-karoten, flavonoid, vitamin K, dan lignan yang akan memberikan kulit anda nutrisi yang cukup.

Dalam satu hari, anda dapat mengkonsumsi 1-2 cangkir untuk memenuhi kebutuhan nutrisi harian kulit anda.

Baca Juga: Alami Kondisi Langka, Remaja 16 Tahun di Filipina Ini Terlihat 4 Kali Lebih Tua

4. Jus pepaya

Didalam pepaya juga, mengandung beta-karoten yang sangat bermanfaat bagi kesehatan kulit.

Beta-karoten atau karotenoid ini merupakan fotoprotektor, yang artinya dapat melindungi kulit dari iritasi atau kemerah-merahan akibat sinar UV yang langsung terkena kulit.

Baca Juga: Paula Verhoeven Bagikan Potret sang Anak Kedua: Selamat Datang di Dunia Kenzo Eldrago Wong!

Anda bisa mengkonsumsi jus atau buah pepaya utuh ini 1 dalam sehari.

5. Jus bayam

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x