Cercaan Terhadap Budi Santosa Rektor ITK Makin Membesar,

- 1 Mei 2022, 15:22 WIB
Polemik. Tulisan Rektor ITK di facebooks mengundang banyak kontroversi dan bernuansa sara./pikiran-rakyat.com
Polemik. Tulisan Rektor ITK di facebooks mengundang banyak kontroversi dan bernuansa sara./pikiran-rakyat.com /

Alumnus Fakultas Teknik ITS ini, merupakan pewawancara Program Dikti, Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) LPDP.

Untuk apa yang dikatakannya itu dituduh melakukan tindakan sara.

Lewat Facebook-nya yang membandingkan gaya bahasa dan gaya berpakaian.

Baca Juga: Khutbah Idul Fitri 1443 H: Layakkah Kita Merayakan Kemenangan?

Pikiran Rakyat menulis, Dalam wawancara itu, Budi dilaporkan melontarkan ucapan "12 mahasiswi yang diwawancarai tidak ada satupun yang menutup kepala ala manusia gurun sehingga otaknya benar-benar open minded."

"Mereka bicara tentang hal-hal yang membumi: apa cita-citanya, apa kontribusi untuk masyarakat, usaha-usaha mendukung cita-citanya, apa kontribusinya untuk masyarakat dan bangsanya,” kata Budi dalam tulisan tersebut..

Reaksi

Sontak tulisan Budi mengundang banyak reaksi.  Lukman Hidayat, seorang pendidik menyatakan, Budi sangat tidak mencerminkan sikap seseorang yang mengerti akan nilai-nilai Pancasila. Tulisannya rasis dan kental akan muatan SARA. 

Baca Juga: Hari ini, Jonatan Christie dan Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoch Siap Membawa Gelar

Sebagai seorang guru besar seharusnya fokus membuat karya-karya ilmiah, bukan malah menghina nilai-nilai ajaran Islam. Sebagai seorang pemeluk agama Islam saya sangat tersinggung berat dengan apa yang ditulisnya.

Halaman:

Editor: Aria Zetra

Sumber: Pikiran Rakyat Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah